Berita Utama

Fakultas Pertanian Juara Lomba Debat Kritis Mahasiswa 2014

Fakultas Pertanian Juara Lomba Debat Kritis Mahasiswa 2014

TIM mahasiswa Fakultas Pertanian akhirnya sukses menyabet juara pertama lomba debat kritis mahasiswa tingkat Universitas Bengkulu tahun 2014 yang diselenggarakan UPT Pengembangan Kompetisi Mahasiswa (PKM) di gedung rektorat, Rabu (3/12/2014). Tim mahasiswa yang beranggotakan Olivia Alfath Azhari, Ahmad Joyosuseno dan Jusrian Saubara itu ditetapkan sebagai pemenang setelah mengungguli tim mahasiswa […]

Read More

Mahasiswi Fakultas Teknik Ikut Asean Friendship Trip 2014

Mahasiswi Fakultas Teknik Ikut Asean Friendship Trip 2014

HARI ini, Rabu 3 Desember 2014, salah satu mahasiswa terbaik dari Program Studi Teknik Sipil Fakultas Teknik Universitas Bengkulu, Khairunisah, kembali berangkat ke luar negeri. Ia terpilih sebagai peserta Asean Friendship Trip 2014 yang diselenggarakan Asean Community Myanmar. Event Asean Friendship Trip 2014 bertujuan untuk membangun persahabatan yang erat antar […]

Read More

Mahasiswa Diberi Modal Ratusan Juta untuk Berwirausaha

Mahasiswa Diberi Modal Ratusan Juta untuk Berwirausaha

SEBANYAK 33 orang mahasiswa Universitas Bengkulu baik secara berkelompok maupun perorangan, baru-baru ini telah menerima kucuran bantuan modal untuk berwirausaha. Total dana yang dikucurkan Rp.234.945.000 dan ditransfer langsung ke rekening mahasiwa atau kelompok mahasiswa peserta Program Mahasiswa Wirausaha (PMW) tahun 2014. Penyaluran bantuan modal wirausaha kepada para mahasiswa merupakan salah […]

Read More

Workshop Pembimbingan PKM Dikti

Workshop Pembimbingan PKM Dikti

PULUHAN mahasiswa dan dosen pembimbing PKM dari berbagai fakultas selingkung Universitas Bengkulu, Rabu (26/11/2014), di ruang rapat utama gedung rektorat, mengikuti workshop pembimbingan Program Kreativitas Mahasiswa (PKM) Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi (Dikti) tahun 2014. Kegiatan workshop ini dilaksanakan Unit Pelaksana Teknis (UPT) Pengembangan Kompetensi Mahasiswa (PKM) Unib dalam rangka menambah […]

Read More

FKIP Layani Konsultasi Kurikulum 2013

FKIP Layani Konsultasi Kurikulum 2013

FAKULTAS Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Bengkulu sebagai institusi yang selama ini banyak menghasilkan tenaga guru, merasa terpanggil untuk membuka ruang konsultasi terhadap para guru di daerah ini yang belum memahami dan masih banyak menemukan kendala dalam mengimplementasikan kurikulum 2013. “Meskipun sudah mengikuti pendidikan dan pelatihan (Diklat) penerapan kurikulum […]

Read More

Kuliah Umum Ilmu Kelautan

Kuliah Umum Ilmu Kelautan

PROGRAM Studi Ilmu Kelautan Fakultas Pertanian Universitas Bengkulu, Kamis (6/11/2014) di ruang rapat tiga gedung rektorat Unib, menggelar kuliah umum dan seminar bertajuk “Kondisi perikanan terpiang Indonesia” dan “Menggugah semangat membangun kembali negara maritim Indonesia.” Materi tentang kondisi teripang di Indonesia dipaparkan oleh Eddy Yusron dari Pusat Penelitian Oseanografi – […]

Read More

Prof. Dr. Drs. Aceng Ruyani, MS.

CURRICULUM VITAE 1.Personal data Name (full) Prof. Dr. Drs. Aceng Ruyani, MS. Place/date of birth Ciamis, January 5, 1960. Addresses       Home Perumahan Universitas Bengkulu, Blok 6 No.4, Bentiring Permai, Muara Bangkahulu, Bengkulu 38126, Indonesia. Phone: +62 736.7310483  Hp: +62 81539356530 E-mail: ruyaniaceng@gmail.com.     Office Graduate School of Science […]

Read More