UNIVERSITAS BENGKULU

MM FEB UNIB Menuju Akreditasi Internasional ABEST21

PROGRAM Magister Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis (MM FEB) UNIB saat ini tengah melakukan proses akreditasi internasional oleh lembaga independent The Alliance on Business Education and Scholarship for Tomorrow, 21st Century Organization (ABEST21) yang berpusat di Tokyo, Jepang. Akreditasi ini untuk mendorong terwujudnya visi UNIB menjadi World Class University (WCU) pada 2025. Menindaklanjuti proses akreditasi […]

Fakultas Pertanian UNIB Selenggarakan 7th ICIST AATSEA di Bali

FAKULTAS Pertanian Universitas Bengkulu dengan bangga ikut berpartisipasi dan menjadi salah satu penyelenggara lokal kegiatan The 7th International Conference on Integration of Science and Technology for Sustainable Devlopment (7th ICIST) yang dijadwalkan berlangsung tanggal 26 – 29 November 2018, di The Patra Bali Resort and Villas, Bali – Indonesia. Pada kegiatan ini Rektor UNIB Dr. […]

FMIPA Gelar Konferensi Internasional Bidang Kimia, Farmasi dan Ilmu Kedokteran

FAKULTAS Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA) Universitas Bengkulu menyelenggarakan seminar internasional untuk membahas dan mendiskusikan hasil-hasil penelitian di bidang kimia, parmasi dan ilmu kedokteran. Kegiatan ini menghadirkan pembicara dari enam negara, dan dijadwalkan berlangsung dua hari, Selasa dan Rabu (27-28 November 2018), di Hotel Santika Kota Bengkulu. Kegiatan bertajuk The 1st International Conference on […]

Rektor Cup 2018 Sukses, FKIP Juara Umum

KEGIATAN pertandingan olahraga antar fakultas selingkung UNIB untuk memperebutkan piala rektor (Rektor Cup) tahun 2018 yang dihelat sejak tanggal 12 hingga 16 November 2018 oleh Bagian Kemahasiswaan bekerjasama dengan Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) KBM UNIB telah berlangsung sukses, tanpa hambatan berarti. Hasil akhir, menobatkan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) sebagai Juara Umum. Cabang olahraga […]

PMB Mahasiswa Baru Ajang Seleksi POMNas dan PEKSIMINAS

BAGIAN Kemahasiswaan UNIB menggelar kegiatan Penelusuran Minat dan Bakat (PMB) mahasiswa baru tahun 2018 dari delapan fakultas selingkung UNIB. Kegiatan yang terpusat di Gedung Pusat Kegiatan Mahasiswa (PKM) ini dibuka secara resmi oleh Wakil Rektor III Bidang Kemahasiswaan, Dr. Drs. Syahrial, M.Phil, Senin (26/11/2018, dan dijadwalkan berlangsung hingga Jumat (30/11/2018). Ketika membuka acara, Dr. Syahrial […]

Bank Mandiri Taspen MoU dengan UNIB untuk Fasilitas KSM Usia Pensiun

UNTUK menyediakan dan memudahkan layanan pendanaan bagi Pegawai Negeri Sipil (PNS) Universitas Bengkulu yang akan memasuki usia pensiun, PT. Bank Mandiri Taspen melakukan penandatanganan nota kesepahaman kerjasama atau memorandum of understanding (MoU) dengan Rektor UNIB Dr. Ridwan Nurazi, M.Sc, Kamis (22/11/2018). Penandatanganan MoU ini berlangsung di ruang kerja rektor, disaksikan oleh Wakil Rektor II Bidang […]

Mobil Listrik BLITS Mampir ke Kampus UNIB

SELAIN singgah di Kantor Gubernur Bengkulu, Tim BLITS Explore Indonesia juga mampir ke kampus Universitas Bengkulu, sebelum melanjutkan misinya mengelilingi Indonesia di kawasan Pulau Sumatera dengan menggunakan mobil listrik hasil karya mahasiswa Universitas Budi Luhur dan Institut Teknologi Sepuluh November (ITS) Surabaya, Kamis (22/11/2018). Kehadiran Tim BLITS Explore Indonesia ini disambut baik oleh Wakil Rektor […]

CNW FH UNIB Gelar Seminar Pencegahan Korupsi

ORGANISASI Mahasiswa Fakultas Hukum UNIB yang berhimpun dalam Corruption and Narcotic Watch (CNW) menggelar seminar anti korupsi tahun 2018, di ruang rapat utama gedung rektorat UNIB, Kamis (22/11/2018). Kegiatan yang mengangkat tema “Peran Pemerintah Daerah Provinsi Dalam Pencegahan Tindak Pidana Korupsi” ini direncanakan menghadirkan Juru Bicara Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) RI, Febri Diansyah, SH dan […]

Rektor Lepas “Rafflesia Proto” Ikut Kontes Mobil Hemat Energi 2018

REKTOR UNIB, Dr. Ridwan Nurazi, SE, M.Sc didampingi Wakil Rektor III Bidang Kemahasiswaan Dr. Drs. Syahrial, M.Phil melakukan pelepasan Mobil Rafflesia Proto untuk mengikuti Kontes Mobil Hemat Energi (KMHE) 2018 antar perguruan tinggi se Indonesia yang akan dihelat di Universitas Negeri Padang, tanggal 27 November hingga 1 Desember 2018. Pelepasan ditandai dengan pemasangan helm kepada […]