UNIVERSITAS BENGKULU

Kepala BIG Teken MoU dan Kuliah Umum di UNIB

UNTUK meningkatkan sinergi dan kolaborasi terkait pembentukan Pusat Pengembangan Infrastruktur Informasi Geospasial (PPIIG) dan meningkatkan pelayanan Informasi Geospasial (IG) di daerah, Kepala Badan Informasi Geospasial (BIG) Republik Indonesia, Prof. Dr. rer.nat. Muh Aris Marfai, S.Si, M.Sc menandatangani nota kesepahaman atau Memorandum of Understanding (MoU) dengan Universitas Bengkulu, Selasa (21/2/2022). Acara penandatanganan MoU BIG dan UNIB […]

PELAPORAN PELANGGARAN

Tim Kode Etik Universitas Bengkulu Menerima Semua Pengaduan terkait Pelanggaran Kode Etik. Laporan Disampaikan ke Bagian Kemahasiswaan dengan Narahubung Sub Koordinator MPI. #timkodeetikunib #unibofficial

Olimpiade Nasional Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (ON MIPA) Tingkat Universitas Bengkulu 2023

Pendaftaran: 24 Januari – 24 Februari 2023Tautan Pendaftran : http://bit.ly/Pendaftaran-ONMIPA-UNIB-2023Seleksi Tahap 1: 4 Maret 2023Pengumuman : 10 Maret 2023 Syarat Peserta:1. Mahasiswa Program Studi Strata Satu S-1 atau Diploma dari Bidang Ilmu MIPA atau yang relevan2. Maksimal Semester 6 dibuktikan dengan fotokopi KRS terakhir3. Mahasiswa berstatus aktif dibuktikan dengan fotokopi KTM4. Terdaftar di Pangkalan Data […]

Pemilihan Mahasiswa Berprestasi (Pilmapres) Tingkat Universitas Bengkulu 2023

Hai #anakunib ! PILMAPRES udah dibuka nih. Buat kamu yang siap untuk jadi the next Mapres, yuk ikut. Baca ketentuannya ya di flyers  Pendaftaran dan seleksi di fakultas: 28 Jan – 25 Feb 2023 Penerimaan berkas dari fakultas ke univeristas paling lambat tanggal 4 Maret 2023 Seleksi dilaksanakan 9-10 Maret 2023 Pembinaan dan bimbingan peserta terbaik […]

SPI UNIB Gelar Workshop Pengelolaan Anggaran 2024

SATUAN Pengawas Internal Universitas Bengkulu (SPI UNIB) menggelar Workshop Pengelolaan Anggaran 2024  dan sosialisasi Penerapan Manajemen Resiko, di Gedung Layanan Terpadu (GLT) UNIB, Senin (13/2023). Acara ini diikuti seluruh dekan dan para wakil dekan dari delapan fakultas selingkung UNIB, kepala biro, ketua lembaga, kepala UPT, bendahara di unit-unit kerja, serta para verifikator anggaran. Acara dibuka […]

Debat Capres dan Cawapres BEM UNIB, Dua Paslon Adu Visi dan Misi

JELANG Pesta demokrasi mahasiswa yaitu Pemilihan Umum Raya (Pemira) yang akan dihelat hari Kamis (16/2/2023), Komisi Pemilihan Umum Badan Eksekutif Mahasiswa Keluarga Besar Mahasiswa Universitas Bengkulu (KPU BEM KBM UNIB) menggelar debat kandidat Calon Presiden dan Wakil Presiden Mahasiswa di auditorium Gedung C UNIB, Senin (13/2/2023). Ajang adu visi dan misi pasangan calon Presma dan […]

Monitoring dan Evaluasi Ketidaklayakan Mahasiswa Universitas Bengkulu Penerima KIP Kuliah Merdeka oleh Masyarakat

Yth. Bapak/Ibu/Saudara/i Dalam rangka mewujudkan ketepatan sasaran Mahasiswa Universitas Bengkulu Penerima KIP Kuliah Merdeka, Kami melakukan monitoring dan evaluasi dari semua pihak baik internal kampus sendiri maupun dari masyarakat luas. Untuk itu jika Bapak/Ibu/Saudara/i mengetahui informasi terkait ketidaklayakan Mahasiswa Penerima KIP Kuliah tersebut, silahkan mengisi form pada link: https://s.id/1zmjX Identitas pelapor dirahasiakan. Demikian kami sampaikan, […]

Jalin Kerjasama Dengan PT Tenaga Listrik Bengkulu

UNTUK meningkatkan implementasi Tridharma Perguruan Tinggi khususnya untuk mendukung suksesnya Program Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM), Universitas Bengkulu tidak hanya bersinergi dan berkolaborasi dengan Pemerintah Daerah dan instansi vertikal lainnya, tapi juga menjalin kerjasama dengan para investor dan pelaku usaha. Salah satu investor dan pelaku usaha yang telah menjalin kerjasama dengan UNIB yaitu PT. Tenaga […]